Bunga Mahatari Dikotil atau Monokotil

Sebenarnya dari gambar bunga matahari kita sudah dapat mengetahui apakah bunga matahari termasuk dikotil atau monokotil. Namun sebelum itu, ada baiknya kita membahas pengertian dikotil dan monokotil.

gambar bunga matahari dikotil atau monokotil


Agar dapat mengerti, inilah ciri - ciri karakter tumbuhan monokotil dan dikotil.


  • Tumbuhan Monokotil

Akar tumbuhan akar serabut
Batang tumbuhan Tidak berkambium
Daun tumbuhan berbentuk pita dan panjang
Daun tumbuhan lebar-lebar, dengan bentuk beraneka ragam.
Bunga tumbuhan Umumnya bagian-bagian bunga berjumlah 3 atau kelipatannya
Berkas pengangkut pada batang: Pembuluh kayu dan pembuluh tapis letaknya tersebar pada batang



  • Tumbuhan Dikotil

Akar tumbuhan akar tunggang
Batang tumbuhan Berkambium dan bercabang-cabang
Daun tumbuhan Bertulang daun sejajar atau melengkung
Bertulang daun menyirip atau menjari
Bunga tumbuhan Umumnya bagian bunga berjumlah 2, 4 dan 5 atau kelipatannya
Berkas pengangkut pada batang: Pembuluh kayu dan pembuluh tapis letaknya teratur. Pembuluh kayu sebelah dalam dari pembuluh tapis

Dari Gambar Bunga Matahari sudah pasti termasuk ke dalam tumbuhan dikotil

0 Response to "Bunga Mahatari Dikotil atau Monokotil"

Posting Komentar